SLANKOPS adalah koperasi konsumen berbasis digital untuk para Slankers dan generasi muda. Slankops tempat berproses bagi anggota yang ingin menjadi wirausaha mandiri dan tangguh. Koperasi ini dapat menjadi solusi bagi Slankers dalam meningkatkan kemampuan diri untuk ekonomi yang lebih baik.
Praktek mengelola dan mengembangkan usaha bersama Slank
Pengelolaan usaha bersama yang menguntungkan dengan berbagai pilihan usaha
Laporan perkembangan usaha lewat aplikasi digital
Pengelolaan usaha yang profesional untuk keuntungan anggota sebesar-besarnya